Perbaikan Bendungan Irigasi Cikalong yang Airi Areal Pesawahan 161 Hekatar Dilaksanakan Dinas PU Kabupaten Sukabumi

    Perbaikan Bendungan Irigasi Cikalong yang Airi Areal Pesawahan 161 Hekatar Dilaksanakan Dinas PU Kabupaten Sukabumi

    Sukabumi - Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi melalui UPTD PU Wilayah Ciemas perbaiki tanggul atau bendungan dan jaringan irigasi Sungai Cikalong yang berada di Desa Mekarsakti, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi. Irigasi Sungai Cikalong ini mengaliri areal pesawahan seluas 161 hektare.

    Kepala UPTD PU Wilayah Ciemas, Dadang Koswara mengatakan, sumber anggaran yang digunakan untuk memperbaiki jaringan irigasi tersebut bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK).

    “Perbaikan berupa bendungan yang sebelumnya sudah rusak dan perbaikan saluran irigasi sepanjang 1.400 meter, dengan anggaran Rp. 1.536.715.787, 58, " kata Dadang Selasa (3/10/2023).

    Pihaknya kemudian pada hari Selasa ini melakukan Monitoring dan Evaluasi atau Monev dan memastikan pengerjaan sudah tuntas 100 persen. Pengerjaan kedua proyek tersebut rampung tepat waktu sesuai dengan target, yakni pada akhir bulan September 2023.

    "Harapannya untuk meningkatkan produksi hasil pertanian, baik padi, atau tanaman lainnya. Akhirnya untuk mensejahterakan para petani pengguna air di wilayah Desa Mekarsakti, " imbuhnya.

    Sumber FB DPU Kab Sukabumi

    dinas pu kabupaten sukabumi irigasi bendungan asep japar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Warga, Babinsa Koramil 0622-14/Surade...

    Artikel Berikutnya

    Detik-Detik Kebakaran di Ciracap Surade...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan Melalui panen Sayuran di Polsek Caringin
    Tebar Benih Ikan Nila, Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan Prgram Presiden RI
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Bhabinkamtibmas Desa Kertajaya Polsek Simpenan Polres Sukabumi Laksanakan DDS Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Menjelang Pemilu 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Polres Sukabumi Gelar Door to Door Cooling System dengan Tokoh Pemuda Desa Waluran
    Unit Lantas Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Amankan Kelancaran Arus Lalu Lintas di Akhir Pekan
    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar DDS, Tingkatkan Kewaspadaan Warga Desa Kertajaya
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Polres Sukabumi Ajak Warga Ciptakan Pilkada Damai Sambang Tokoh Pemuda Desa Waluran
    Kegiatan Silaturahmi dan Cooling System Jelang Pemilu 2024 di Desa Tamansari oleh Polsek Cikidang
    Bhabinkamtibmas Desa Kertajaya Polsek Simpenan Polres Sukabumi Laksanakan DDS Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Menjelang Pemilu 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Cidahu Hadiri Pelantikan KPPS Desa Girijaya untuk Pilkada Serentak 2024
    Kapolsek Nagrak Tanam Bibit Cabai dan Singkong di Lingkungan Polsek untuk Mendukung Ketahanan Pangan
    Patroli Biru Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Antisipasi GUKAMTIBMAS di Wilayah Hukum Parungkuda
    Polisi Ungkap Ada Upaya Pelaku Menutupi Perbuatannya dalam Pembunuhan  ART di Palabuhanratu
    Sambang Warga oleh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Meningkatkan Kewaspadaan dan Kerjasama
    Bhabin Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Bripka Diky Dz Galang Sinergitas Polri-Warga Melalui Door to Door System
    Bhabinkamtibmas Polsek Cidahu Hadiri Pelantikan KPPS Desa Girijaya untuk Pilkada Serentak 2024
    Polisi Rw Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Sambang Warganya

    Ikuti Kami