Dipimpin Oleh Kapolres Sukabumi, Para Pju Polres Sukabumi Mengikuti Upacara Hari Lahir Pancasila Secara Virtual

    Dipimpin Oleh Kapolres Sukabumi, Para Pju Polres Sukabumi Mengikuti Upacara Hari Lahir Pancasila Secara Virtual
    Dipimpin Oleh Kapolres Sukabumi, Para Pju Polres Sukabumi Mengikuti Upacara Hari Lahir Pancasila Secara Virtual

    POLRES SUKABUMI_Upacara Hari Lahir Pancasila Tahun 2022 dilaksanakan secara virtual melalui siaran langsung di kanal YouTube Badan Pembinaan Ideologi Pancasila dengan tetap mematuhi protokol pencegahan Covid-19.

    Di Polres Sukabumi sendiri, Mengikuti upacara dilaksanakan di Aula Presisi Polres Sukabumi,  AKBP Dedy Darmawansyah didampingi oleh Wakapolres Sukabumi Bersama Pejabat utama Polres Sukabumi mengikuti Upacara hari lahir Pancasila tahun 2022 yang digelar secara Virtual yang dipimpin langsung oleh Presiden Republik Indonesia.

    Adapun peringatan Hari Lahir Pancasila terpusat di Gedung Pancasila, Jakarta dengan Tema Peringatan pada tahun ini adalah "Bangkit Bersama Membangun Peradaban Dunia".

    Sementara itu, pakaian peserta upacara peringatan ditetapkan untuk  pria dan wanita menggunakan pakaian adat sedangkan TNI/POLRI pakaian PDU I.

    Kapolres Sukabumi AKBP Dedy Darmawansyah mengatakan pelaksanaan upacara hari lahir Pancasila dilaksanakan secara Virtual mengingat situasi pandemi Covid-19 belum berakhir. Rabu (1/6/2022).

    “Dalam memperingati Hari Lahir Pancasila tidak hanya karena ini bernilai sejarah, namun karena makna yang terkandung dalam setiap butir sila Pancasila merupakan hal yang harus dihayati setiap saat oleh warga Negara Republik Indonesia” ucap Kapolres Sukabumi AKBP Dedy Darmawansyah.

    Upacara Hari Lahir Pancasila Tahun 2022 dilaksanakan secara virtual melalui siaran langsung di kanal YouTube Badan Pembinaan Ideologi Pancasila, kemudian di lanjutkan dengan arahan Kapolda Jabar Irjen Pol Drs Suntana Secara Virtual.

    Suakabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Ada Beberapa Perwira di Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Dokumentasi Kegiatan Virtual di Harlah Pancasila...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Bareskrim Polri Ungkap Jaringan Narkoba Internasional, Selamatkan 9 Juta Jiwa 
    Dispenad Nobatkan Pendam V/Brawijaya Sebagai Satuan Penerangan Terbaik Tahun 2024
    Kapolsek Purabaya Salurkan 500 Paket Sembako untuk Korban Bencana Alam
    Apel Komandan Satuan Jajaran TNI Angkatan Udara 2024, Lanud Sultan Hasanuddin Terima Penghargaan Zona Integritas
    Bhabinkamtibmas Desa Wangunreja Lakukan DDS dan Sambang Warga Pasca Pilkada Serentak 2024
    Anggota Polri Gugur Saat Bertugas, Dedikasi Bripka Miftahu Rochman Jadi Teladan
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK NYALINDUNG DI DESA CIJANGKAR LAKSANAKAN PENINJAUAN LOKASI RUMAH TERTIMBUN LONGSOR
    Polsek Lengkong Polres Sukabumi  Lakukan Pemantauan dan Penanganan Pasca Bencana Akibat Curah Hujan Tinggi
    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan Giat Anjangsana dan Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Bencana Alam Terjang Wilayah Polsek Lengkong Polres Sukabumi Longsor, Banjir, dan Pergeseran Tanah Landa Beberapa Desa
    Bhabinkamtibmas Desa Kertajaya Polsek Simpenan Polres Sukabumi Laksanakan DDS Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Menjelang Pemilu 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Wangunreja Lakukan DDS dan Sambang Warga Pasca Pilkada Serentak 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Sangrawayang Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar Cooling System Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024
    Personel Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Kawal Ketat Logistik Pilkada di PPS Desa Kalibunder
    Polisi Ungkap Ada Upaya Pelaku Menutupi Perbuatannya dalam Pembunuhan  ART di Palabuhanratu
    Sambang Warga oleh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Meningkatkan Kewaspadaan dan Kerjasama
    Bhabin Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Bripka Diky Dz Galang Sinergitas Polri-Warga Melalui Door to Door System
    Bhabinkamtibmas Polsek Cidahu Hadiri Pelantikan KPPS Desa Girijaya untuk Pilkada Serentak 2024
    Polisi Rw Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Sambang Warganya

    Ikuti Kami